Pencetus Frasa " NKRI HARGA MATI "
Pencetus frasa " NKRI HARGA MATI " adalah KH. Moeslim Rifa'i Imampuro atau yang dipanggil Mbah Liem
...
KH Moeslim Rifa'i Imampuro atau yang dipanggil Mbah Liem adalah Ulama karismatik dan Pendiri Pesantren Al-Muttaqien Pancasila Sakti (Alpansa) Desa Troso, Kecamatan Karanganom, Kabupaten Klaten. Beliau lahir pada 24 April 1924 di Desa Pengging, Kelurahan Bendan, Kecamatan Banyudono, Boyolali, Jawa Tengah. Beliau adalah keturunan ulama yang juga keturunan keraton solo, Kh.. Imampuro
...
______________________________
#nahdlatululama #nuonline #nusantara #nubanyuwangi #pcnu #pcnubanyuwangi #nahdliyin #nahdliyinbanyuwangi #santri #ponpes #ponpesjawatimur #santrijawatimur #santribanyuwangi #storysantribanyuwangi #kamisantrijiwankri #banyuwangi #ujungtimurpulaujawa
Komentar
Posting Komentar